Jumat, 28 November 2014

SekolahDasar.Net | Tiga Kemungkinan Keputusan Atas Kurikulum 2013

SekolahDasar.Net | Tiga Kemungkinan Keputusan Atas Kurikulum 2013

Link to SekolahDasar.Net | Portal Informasi Pendidikan Sekolah Dasar

Tiga Kemungkinan Keputusan Atas Kurikulum 2013

Posted: 27 Nov 2014 06:19 AM PST

Kurikulum 2013 apakah akan dilanjutkan dengan yang sekarang, dikoreksi atau ditunda. Hasil kesimpulan tim evaluasi Kurikulum 2013 yang dibentuk Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Anies Baswedan akan ada tiga kemungkinan keputusan atas Kurikulum 2013. "Dari evaluasi akan diputuskan, apakah akan dilanjutkan dengan yang sekarang, dikoreksi atau ditunda. Itu pilihannya," kata Anies

0 komentar:

Posting Komentar